KARANGASEM || sidikutama.com - Pelayanan keamanan pagi hari menjadi agenda rutin Polsek Bebandem untuk memberikan rasa aman bagi pengguna jalan sehingga terciptanya kelancaran arus lalu lintas, Kamis (4/12/25).
Bhabinkamtibmas desa macang Polsek Bebandem Aiptu Komang Putu Sanjaya pelayanan prima kepolisian disimpang Empat desa sibetan kecamatan bebandem kabupaten karangasem.
Pengaturan lalu lintas dan menyebrangkan pengguna jalan dilaksanakan mengingat mobilitas meningkaat menjelang hari raya kuningan warga datang dan menuju pasar rakyat desa sibetan.
Berkat pelayanan yang diberikan personil Bhabinkamtibmas Polsek Bebandem arus lalin lancar pengguna jalan nyaman.
(Ihwan)
